Cocokkan Oli dengan Karakter Mesin

27 12 2007

 Nah,tips berikut bisa dibilang lanjutan dari tips sebelumnya..

Pada saat mesin bekerja, gesekan terjadi berulang-ulang antarkomponen
mesin. Hal ini dapat mengakibatkan keausan pada bagian permukaannya.
Oli pelumas akan membuat permukaan menjadi licin, sehingga gesekan
langsung antarkomponen mesin tersebut dapat dicegah. Besarnya gesekan
bisa menyebabkan mesin mengalami over heat hingga macet atau
menyebabkan kerusakan pada silinder dan piston, seperti ketidakberesan
pompa oli, kebocoran pada saluran oli, dan bisa juga karena faktor
salah pemakaian jenis oli itu sendiri. Untuk itu, ada baiknya
mengikuti tips seperti disampaikan mobilmotor.co.id, berikut ini,
untuk menggunakan oli pelumas.

Read the rest of this entry »





Tips Mudah Perawatan Mesin Motor

27 12 2007

Tips ini diberikan bukan untuk meniadakan/ menggantikan perawatan rutin yang sudah biasa anda lakukan terhadap motor anda. Akan tetapi kalau hal ini dilakukan sebenarnya perawatan rutin tersebut bisa di mundurkan/ jadwal ulang.

Read the rest of this entry »